Rabu, 12 Agustus 2020

Kamis 13 Agustus 2020

Hari/Tanggal                            : Kamis 13 Agustus 2020

Kelas                                        : 3c

Tema/Subtema/Pembelajaran  : 1 (pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup)/ 4 (Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan)/ 5

Alat peraga                              : Video , Gambar

 


Ringkasan Materi

Bahasa Indonesia

Perkembangbiakan dengan spora

Tumbuhan ada yang berkembang biak dengan spora, tumbuhan tersebut adalah tumbuhan paku. Spora seperti kumpulan biji tetapi lebih halus. Sehingga dapat diterbangkan angina dengan mudah. Di bawah ini adalah gambar tumbuhan spora.

 

PKN

Mencintai lingkungan adalah tugas kita semua. Salah satu tindakan mencintai lingkungan adalah dengan merawat tanaman, merawat dan memelihara tanaman adalah kewajiban kita dalam mencintai lingkungan. Melalui kegiatan menanam, kita ikut serta menambah jumlah pohon. Semakin banyak pohon ditanam, semakin baik udara disekitar kita.

 

MATEMATIKA

Siti dan teman-temannya memiliki 248 tanaman. Mereka ingin menyimpannya di empat tempat yang berbeda. Banyak tanaman disetiap tempat adalah sama. Berapakah banyak tanaman disetiap tempat?

Jawab:

248 tanaman : 4 tempat =

248 : 4 = 62

Jadi banyaknya tanaman disetiap tempat adalah 62 tanaman

 
 
VIDEO PEMBELAJARAN SILAHKAN DI TONTON DAN DIPAHAMI🙏😘😘

Tugas : 
Gambarlah salah satu contoh bunga nasional indonesia, dan kemudian warnailah gambar tersebut seindah mungkin di buku gambar milikmu!

2 komentar:

  1. Assalamualaikum wr.wb terimakasih bu soal dan materi nya wassalamualaikum wr.wb -keyara zhafirah 3c al azhar3 -

    BalasHapus
  2. Assalamualaikum Bu guru,terimaksh materi hari ini,namasaya:M.kennard Alvaro kls:3c(13) Al Azhar 3🙏

    BalasHapus

Rabu 30 September 2020

  Hari/Tanggal                              : Rabu 30 September 2020 Kelas                                       : 3 Tema/Subtema/Pembelajar...